Sebuah Coretan Di Belakang Buku
Gabriel Rico Adhitya
02/02/2019
19:40 WIB
Mamfaat dari sebuah coretan di buku. Tidak jarang seorang
pelajar mempunyai kebiasaan mencoret coret atau mungkin kamu sendiri. Ternyata kebiasaan
tersebut menyimpan makna dan manfaat tersendiri. Mungkin banyak orang kesal melihatnya,
karena kesannya orang seperti ini tidak sopan, jarang memperhatikan dan acuh
tak acuh.
Bagi seorang pelajar
ini adalah kebiasaan yang normal. Kebiasaan mencoret coret ini bias di
sebut “doodle”.
Doodle dalam bahasa Indonesia artinya mencoret . Doodle art itu masuk kedalam jenis Freehand Art , Apa itu Freehand Art ?? Seni yang di buat bebas atas pembuatnya tanpa adanya patokan unsur atau makna berarti di dalamnya karena seni tersebut menggambarkan hati sang pembuat atau suasana dari si seniman itu sendiri.
Doodle dalam bahasa Indonesia artinya mencoret . Doodle art itu masuk kedalam jenis Freehand Art , Apa itu Freehand Art ?? Seni yang di buat bebas atas pembuatnya tanpa adanya patokan unsur atau makna berarti di dalamnya karena seni tersebut menggambarkan hati sang pembuat atau suasana dari si seniman itu sendiri.
kebiasaan tersebut memberikan banyak Itu memberikan banyak
manfaat.
1.
Meningkatkan Konsentrasi
Penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Applied
Cognitive Psychology itu mengatakan bahwa orang yang suka doodling ternyata
memiliki konsentrasi dan fokus yang lebih tinggi. Mereka justru memperhatikan
pelajaran dan topik pembicaraan lebih baik. Ternyata, sebenarnya otaknya
bekerja lebih efektif memahami materi, daripada orang yang hanya mendengar dan
melihat
2.
Menciptakan pemikiran positif
Doodling adalah kegiatan yang bersifat
artistik dan menyenangkan, sehingga saat melakukannya hanya ada perasaan senang
dan pikiran positif lainnya. Pikiran yang positif ini dapat mengalahkan
pikiran-pikiran negatif yang ada.biasa nya pada saat kita doodle kita akan
merasa tenah dan rileks.
3.
Mengasah kreativitas
Saat melakukan doodling seseorang cenderung
merenung dan biasanya hasil renungan tersebut berupa kreativitas baru yang
unik.
4.
Memicu produktivitas
Doodling merupakan kegiatan seni yang bisa
membuat orang merasa senang dan pikirannya menjadi lebih fokus. Saat fokus,
seseorang cenderung lebih produktif dalam hidupnya.
Bukan hanya manfaat nya nge doodle bisa menggambarkan
keadaan mu saat itu lo .Saat Anda menggambar tanpa sadar, alat tulis yang
digunakan dikendalikan oleh alam bawah sadar, yang menyimpan semua pikiran,
rahasia, dan mengendalikan perilaku Anda. Coba perhatikan, bentuk apa yang
sering Anda coretkan tanpa sadar di atas kertas saat sedang melamun atau
bosan?. Bentuk coretan tersebut memiliki makna tersendiri contoh nya
Bentuk Tanda tangan.
Orang yang sering membuat tanda tangan adalah pribadi yang egosentris dan
arogan. Mencoret-coret tanda tangan Anda sendiri tanpa berpikir selama
percakapan atau saat mencoba memecahkan masalah, mengungkapkan kepribadian
egois.
Bintang
Anda ingin menjadi pusat perhatian dan ingin semua mata tertuju pada Anda ketika Anda berjalan ke sebuah ruangan. Jika bintang-bintang Anda menarik memiliki terlalu banyak sudut atau digambar terpisah dari pusat, itu bisa menjadi tanda bahwa Anda menderita depresi.
Anda ingin menjadi pusat perhatian dan ingin semua mata tertuju pada Anda ketika Anda berjalan ke sebuah ruangan. Jika bintang-bintang Anda menarik memiliki terlalu banyak sudut atau digambar terpisah dari pusat, itu bisa menjadi tanda bahwa Anda menderita depresi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar